Harga Kaca Per Meter: Tempered, Cermin, Film Mobil, dan Bening

Kaca mempunyai banyak manfaat jika dipakai sesuai dengan fungsi dan jenisnya. Misalnya, kaca aquarium, kaca cermin, kaca mobil maupun kaca bening. Jenis-jenis kaca tersebut biasa dijual dengan ukuran per meter. Harga kaca per meter tersebut sangat bervariasi. 

Kaca sendiri terbuat dari material dasar berupa pasir silika dan campuran pasir dengan fluks. Kemudian, material kaca tersebut akan dilelehkan menggunakan proses sedemikian rupa sehingga bisa menjadi kaca yang dapat digunakan untuk berbagai macam keperluan.

pencahayaan yang alami untuk hunian secara maksimal. Kaca bening dianggap mampu meneruskan cahaya dengan baik. Tentu penggunaan kaca ini akan sangat familiar. 

Maka dari itu, pemakaian kaca ini di suatu ruangan bisa memberikan kesan ruangan sangat terbuka sekaligus luas. Selain itu, kaca bening juga sering dimanfaatkan untuk berbagai macam keperluan seperti furniture hingga aquarium.

Berikut ini harga kace per meter untuk jenis kaca bening:


Tingkat Ketebalan

Harga per meter

10 mm

Rp.250.000,00.

8 mm

Rp.170.000,00.

5 mm

Rp.100.500,00.

3 mm

Rp.97.000,00.

2 mm

Rp.70.000,00.


Harga kaca per meter tentu berbeda-beda sesuai dengan jenisnya. Mulai dari kaca untuk aquarium, kaca film mobil kaca cermin hingga kaca bening. Sebelum membeli, pastikan telah memilih kaca yang sesuai dengan fungsinya. Jangan sampai keliru dalam memilih kaca terbaik, ya! 

Post a Comment for "Harga Kaca Per Meter: Tempered, Cermin, Film Mobil, dan Bening"