Sektor industri Food and Beverage (F&B) adalah salah satu sektor usaha yang terus mengalami pertumbuhan. Seiring terus bertambahnya jumlah penduduk, khususnya di Indonesia, volume kebutuhan terhadap F&B pun terus meningkat. Perubahan lifestyle masyarakat yang saat ini cenderung lebih menikmati makanan Ready to eat menyebabkan banyak bermunculan perusahaan perusahaan baru yang bergerak di bidang makanan dan minuman.
Oleh karenanya persaingan jasa layanan F&B pun semakin kuat. Untuk itu, jika kamu ingin membuka usaha F&B sebaiknya membaca artikel di bawah ini agar terhindar dari kerugian atau kebangkrutan.
Back service ini merupakan pelayanan hotel atau restoran bagian belakang yang area kerjanya meluputi dapur, service bar dan juga kantin. Jadi, pegawai di bagian ini tidak langsung berhubungan dengan para tamu.
Petugas F&B Service
Yaitu petugas yang melayani konsumen atau tamu yang datang dan membantu dalam pemesanan menu serta mengantarkan menu yang dipesan langsung ke atas meja. Selain menyajikan makanan, waiter/waitress juga bertugas untuk ikut menjaga kebersihan tempat makan dan meja tamu.
Yaitu pertugas yang melayani tamu dalam melakukan pemesanan makanan/minuman langsung dari kamar hotel melalui telepon, kemudian mengantarkan orderan/pesanan makanan tersebut ke kamar.
Yaitu seorang yang bertugas untuk membuatkan dan menyajikan berbagai macam minuman kopi yang dipesan oleh tamu.
Yaitu petugas admin yang pekerjaannya membuat dan menginput dokumen serta melakukan stok bahan-bahan baku dan peralatan yang diperlukan di F&B Service Store.
Yaitu petugas yang membuat catatan tamu yang datang ke restoran serta melayani pembayaran dan membuat laporan untuk diserahkan ke bagian department accounting.
Yaitu supervisor yang bertugas untuk melakukan kontrol penuh atas kinerja admin dan juga waiter/waitress. Selain itu, supervisor juga harus membuat jadwal kerja karyawan, termasuk memberikan pelatihan bagaimana memberikan pelayanan yang baik.
Yaitu manajer yang membawahi semua outlet manager dan bertanggung jawab atas pengelolaan sumber daya manusia serta memastikan keuntungan dalam keseluruhan bisnis di departmentnya.
Yaitu pemimpin yang membawahi dua department sekaligus, yaitu F&B Service dan Kitchen serta bertanggung jawab penuh atas kebijakan pengelolaan keduanya.
Tips Berbisnis F&B
Seiring berkembangnya zaman, industri jasa Food and Beverage semakin banyak dan semakin berkembang pesat. Hal ini pun didukung dengan semakin menyebarnya kebutuhan F&B di berbagai industri lain dimana di dalamnya diperlukan adanya mkanan dan minuman, seperti perhotelan, rumah sakit, kantin industri, kantin sekolah, kereta api, maskapai penerbangan, dan lain sebagainya.
Untuk itu, kamu perlu mengetahui apa saja tips menjalankan bisnis F&B ini, yaitu
Fungsi dasar dari industri F&B adalah untuk memenuhi kebutuhan makanan dan minuman para pelanggannya. Sehingga industri yang akan kamu jalankan ini haruslah mampu membuat pelanggan puas dan menikmati makanan dan minuman yang ditawarkan kepadanya.
Post a Comment for "Apa itu Food and Beverage (F&B)? Ini Tugas dan Tips Berbisnis F&B"